Image of Pengantar Pengendalian Pencemaran: Pencemaran Air, Pencemaran Udara, dan Kebisingan

Text

Pengantar Pengendalian Pencemaran: Pencemaran Air, Pencemaran Udara, dan Kebisingan



Abstrak : Pengantar pengendalian pencemaran lingkungan yang berisikan penjelasan tentang kualitas lingkungan, keanekaragaman hayati, pengaruh aktivitas manusia, dan perubahan lingkungan dan ancamannya (Bab-1). Bab-2 menjelaskan tentang parameter limbah cair yang didahului dengan penjelasan unit-unit yang digunakan, sifat fisika dan kimia air, sifat kimia organik air dan kelarutan gas. Pada bab ini juga diberikan standar kualitas air, penentuan kualitas, dan metode pemeriksaannya. Pengolahan limbah cair diberikan berturut-turut pada Bab-3, Bab-4, dan Bab-5. Bab-3 berisikan penjelasan tentang tahapan awal pengolahan limbah cair (pre-treatment), Bab-4 tentang pengolahan sekunder, dan Bab-5 penjelasan tentang secondary clarifier dan pengolahan lanjut. Pencemaran dari aktivitas pertanian berisikan penjelasan tentang siklus nutrien dalam sistem pertanian, sifat fisika dan kimia tanah, limbah dari aktivitas pertanian, potensi pencemaran dari limbah pertanian, kehilangan nutrien, dan limbah-limbah lain dan bahan pencemar yang berpotensi (Bab-6). Bab-7 berisikan penjelasan tentang biofiltrasi. Pada bab ini diberikan mekanisme pertumbuhan mikroba tertambat (attached growth) dengan mengambil kasus untuk teknologi pengolahan limbah domestik, remediasi limbah zat warna, dan pengolahan limbah pulp dan industri kertas. Bab-8 menjelasan tentang pencemaran udara berisikan tentang sistem pencemaran udara, bahan pencemar udara, bahan pencemar standar, deposit asam, perubahan iklim global – gas-gas rumah kaca, bahan pencemar non-standar, fenomena pencemaran udara, dan dispersi dalam atmosfer. Penjelasan tentang kebisingan diberikan pada Bab-9. Bab ini berisikan penjelasan tentang sumber kebisingan, dan tingkat kebisingan dalam lingkungan, sifat-sifat fisik suara, kebisingan dan manusia, kriteria kebisingan, baku mutu dan metode pengukuran, dan pengendalian kebisingan; Bibliogarfi : halaman 301-308; Indeks : halaman 321-325


Ketersediaan

0039708TXT01363.730 959 8 IZA pPerpustakaan UIN Ar-Raniry Banda Aceh (Lantai 2)Tersedia
0039708TXT02363.730 959 8 IZA pPerpustakaan UIN Ar-Raniry Banda Aceh (Lantai 1)Tersedia
0039708TXT03363.730 959 8 IZA pPerpustakaan UIN Ar-Raniry Banda Aceh (Lantai 1)Tersedia
0039708TXT04363.730 959 8 IZA pPerpustakaan UIN Ar-Raniry Banda Aceh (Lantai 1)Tersedia
0039708TXT05363.730 959 8 IZA pPerpustakaan UIN Ar-Raniry Banda Aceh (Lantai 1)Tersedia
0039708TXT06363.730 959 8 IZA pPerpustakaan UIN Ar-Raniry Banda Aceh (Lantai 1)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
363.730 959 8 IZA p
Penerbit Deepublish : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
xxii, 325 halaman : ilustrasi ; 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-453-634-3
Klasifikasi
363.730 959 8
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Ed.1, Cet.1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this